6 Buah yang Baik Dikonsumsi Pesepak Bola – Sportcorner – https://bit.ly/4h9R99n – #arenanews

March 01, 2025 at 08:15PM

Kesehatan, Tips

6 Buah yang Baik Dikonsumsi Pesepak Bola

Menjadi pemain sepak bola harus memiliki kondisi fisik yang prima

  • Hadi Febriansyah
  • 1 hari yang lalu
Share:

Ilustrasi buah-buahan (Let's Eat Healthy)Ilustrasi buah-buahan (Let's Eat Healthy)

https://bit.ly/4gvwn4e – Menjadi pemain sepak bola harus memiliki kondisi fisik yang prima. Terlebih sepak bola permainan dengan intensitas kontak fisik yang tinggi.

Maka dari itu, para pemain sepak bola biasanya harus mengkonsumsi makanan yang memiliki nilai nutrisi yang tinggi. Salah satu nutrisi tinggi bisa didapat dari buah-buahan.

Untuk menjaga performa dan kondisi fisik, pesepak bola harus menjaga pola makan yang baik untuk kesehatan.

Menu buah-buahan juga baik dikonsumsi karena memiliki banyak kegunaan bagi tubuh. Dilansir dari Four Four Two, berikut 6 buah yang baik disantap oleh pesepak bola:

1. Pisang

Dalam beberapa kesempatan, para pemain sepak bola sering kali mengkonsumsi pisang baik sebelum pertandingan, sedang bertanding, ataupun setelah pertandingan.

Mengonsumsi pisang sebelum bertanding baik untuk kesehatan jantung, otot dan ginjal. Pisang juga kaya akan karbohidrat yang bisa menjadi sumber energi bagi pesepak bola.

2. Kismis

Memang belum banyak yang melihat para pemin sepak bola yang memakan kismis sebelum bertanding atau sesudah bertanding.

Tags

Artikel ini juga terbit di https://bit.ly/4h9R99n



from iinfo – Pastikubisa https://ift.tt/smJPyiM
via IFTTT

Comments